• MAN 3 HULU SUNGAI TENGAH
  • Madrasah Hebat Bermartabat

Jelang OSN Kabupaten, MAN 3 HST Laksanakan Simulasi

Jelang OSN  Kabupaten,   MAN 3 HST Laksanakan Simulasi  



Birayang (MAN 3 HST Untuk menghadapi Olimpiade Saint Nasional (OSN)  tahun 2023 tingkat Kabupaten/Kota, MAN 3 Hulu Sungai Tengah mengadakan Simulasi Olimpiade Sains Nasional (OSN-M) tingkat madrasah pada hari Kamis  (30/03/23)  pukul 08.00-11.00 wib.

Wakil Kurikulum Muhammad Taufiqurrahman SS dalam sambutannya menyampaikan kepada seluruh panitia, pembimbing dan pengawas simulasi OSN, untuk turut menyukseskan kegiatan ini dan bersama-sama ikut memantau kegiatan seleksi calon peserta OSN tersebut.

Seleksi OSN ini bertujuan untuk menyeleksi siswa yang akan mengikuti OSN di tingkat kabupaten/kota nanti. Peserta Simulasi berjumlah 35 orang adalah kelas X dan XI dengan 9 bidang, diantaranya Matematika, Fisika, Kimia, Biologi, Astronomi, Kebumian, Informatika, Ekonomi, dan Geografi.

“OSN tingkat madrasah ini kita lakukan selain untuk menyeleksi juga untuk mengetahui kemampuan anak-anak sesuai dengan bidangnya masing-masing, supaya adil dan tidak ada kecemburuan social,” ucap Taufiq.

Senada dengan hal itu, siswa kelas X MIPA Siti Humairah, salah satu siswa yang ikut Simulasi  OSN  berharap ia dan kawan kawan  bisa lolos seleksi pada tahapan selanjutnya baik di tingkat Kabupaten, Provinsi, maupun Nasional. “Kita berharap anak-anak bisa lolos pada tahapan selanjutnya baik di tingkat Kabupaten, Provinsi, maupun Nasional,” tutupnya.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Lingkungan Sehat, Belajar Nyaman: Program Jum’at Bersih MAN 3 HST

Barabai (MAN 3 HST) – Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Hulu Sungai Tengah (HST), kembali melaksanakan program Jum’at Bersih pada Jumat (04/10/24) sebagai bagian dari agenda ru

29/10/2024 22:58 - Oleh admin - Dilihat 478 kali
Kreativitas Siswa Bersinar di Lomba Mading Hari Kesaktian Pancasila

Barabai (MAN 3 HST) – Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) MAN 3 Hulu Sungai Tengah (HST) menyerahkan hadiah kepada para pemenang Lomba Majalah Dinding (Mading) dalam rangka mem

29/10/2024 22:48 - Oleh admin - Dilihat 639 kali
Kerjasama Kemenag dan Kominfo, Internet Satelit Satria 1 Hadir di MAN 3 HST

Barabai (MAN 3 HST) – Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Hulu Sungai Tengah (HST) baru saja menerima bantuan internet berbasis satelit. Bantuan ini merupakan hasil kerjasama antara Ke

29/10/2024 22:47 - Oleh admin - Dilihat 399 kali
Tenaga Pendidik MAN 3 HST Tuntaskan Sulingar 2024

Barabai (MAN 3 HST) – Tenaga pendidik MAN 3 Hulu Sungai Tengah (HST) melanjutkan pengisian Survei Lingkungan Belajar (Sulingar) 2024 pada Senin, (14/10/24), dan akan menyelesaikan

29/10/2024 22:40 - Oleh admin - Dilihat 386 kali
Pendidikan Berkah: MAN 3 HST Setor Iuran Baznas

Birayang (Tim Humas MAN 3 HST) - Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Hulu Sungai Tengah (HST) kembali menyetor iuran Baznas ke Kantor Baznas di Gedung Djoang, Jl. Bintara No.7 A, Kelurahan B

29/10/2024 22:40 - Oleh admin - Dilihat 517 kali
Legalisasi Dokumen yang Mudah dan Cepat: Kunci Sukses Alumni MAN 3 HST

Barabai (MAN 3 HST) – Tata Usaha (TU) Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Hulu Sungai Tengah (HST) berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para siswa dan lulusan. Komitmen

29/10/2024 22:36 - Oleh admin - Dilihat 354 kali
Rafli Tembus 10 Besar Finalis Lomba Video Wisata HST

Barabai (MAN 3 HST) – Muhammad Rafliansyah, siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Hulu Sungai Tengah (HST), berhasil masuk dalam 10 finalis terbaik kategori pelajar pada ajang Tour

29/10/2024 19:59 - Oleh admin - Dilihat 370 kali
Bangun Madrasah Tanpa Bullying, P5PPRA XI Gelar Kampanye di MAN 3 HST

Barabai (MAN 3 HST) – Kelompok P5PPRA XI Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Hulu Sungai Tengah (HST) mengadakan kampanye anti-bullying bagi siswa kelas X dan XII pada Rabu (16/10/24).

29/10/2024 19:56 - Oleh admin - Dilihat 327 kali
Ciptakan Juara: Siswa MAN 3 HST Terus Berlatih untuk Genza Education

Barabai (MAN 3 HST) – Sebanyak 30 siswa MAN 3 Hulu Sungai Tengah (HST) mengikuti bimbingan intensif untuk menghadapi seleksi Olimpiade Genza Education 2024. Kegiatan ini dilaksana

29/10/2024 19:54 - Oleh admin - Dilihat 613 kali
Kolaborasi Cerdas: MAN 3 HST dan Dinas LH Wujudkan Lingkungan Bersih

Barabai (MAN 3 HST) – Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Hulu Sungai Tengah (HST) telah menjalin kerja sama dengan Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kecamatan Batang Alai Selatan (BAS) dala

29/10/2024 19:52 - Oleh admin - Dilihat 349 kali